Buku ini berisi hasil laporan penelitian di Balai Litbang Agama Jakarta untuk memberikan informasi kepada Masyarakat luas tentang kondisi actual kerukunan hidup beragama di Indonesia bagian barat dengan asumsi bahwa kohesi dan solidaritas antara kelompok kelompok sosial keragaman jelas mensyaratkan apresiasi yang memadai terhadap rinsip prinsip toleransi dan multikulturalisme. Sebagai bangsa y…