Buku ini dapat diposisikan sebagai testimonia sejarah atas warna-warni "cerita kehidupan" yang mengantri perjalananan madrasah sejak lama hingga sekarang ini. Ada keluh-kesah, gugatan, celaan, harapan bahkan politisasi yang sangat serius atas penyelenggaraan pendidikan madrasah di tanah air kita. Semuanya ditulis dan dilaporkan oleh media massa lokal dan nasional sepanjang rentang waktu lima ta…
Buku Ini merupakan rangkuman dari hasil hasil penelitian Puslitbang Pendidikan Agama dan Keagamaan sesuai dengan tugas dan fungsinya yang telah melakukan sejumlah penelitian tentang pendidikan agama dan keagamaan meliputi aspek aspek input, proses dan outputnya yang bertujuan mendokumentasikan sejumlah konsep dan pemikiran tentang pengembangan Madrasah dan PTAI, menjadi kontribusi strategis bag…