Modul ini membahas tentang Penilaian Hasil Belajar, yang mencakup berbagai aspek terkait penilaian dalam proses pendidikan. Pembahasan dimulai dengan pengertian dasar tentang penilaian, serta istilah-istilah terkait seperti evaluasi, pengukuran, pengujian, tagihan, dan tes. Selanjutnya, modul ini membahas tujuan, fungsi, etika, serta pendekatan penilaian, serta bagaimana merencanakan tes hasil …
Modul ini membahas materi yang dapat digunakan oleh guru dalam pembelajaran Bahasa Arab di Madrasah Aliyah, khususnya tentang bentuk kata sebagai unsur dasar bahasa. Modul ini mengulas fi'il, terutama fi'il tsulatsi mujarrod, setelah memperkenalkan kalimat fi'il dan pembagiannya (fi'il madi, fi'il mudorik, fi'il amar, mujarrod, dan mazid). Bab III menjelaskan fi'il tsulatsi mujarrod secara rinc…
Modul ini membahas materi syibhu jumlah sebagai pendalaman untuk pembelajaran bahasa Arab di Madrasah Aliyah, khususnya dalam membaca teks dan pengajaran strukturnya. Struktur syibhu jumlah mirip dengan kalimat sempurna (jumlah mufidah) yang terdiri dari dua susunan, yaitu dlorof dan kata yang dimajurkan. Bagi siswa dengan pemahaman bahasa Arab yang masih rendah, syibhu jumlah dapat dipahami se…
buku ini memaparkan temuan dan penegasan dari cabang ilmu komunikasi yang melahirkan kajian baru yaitu biologi komunikasi dan manfaatnya bagi dunia pendidikan dan pembelajaran. proses penemuan dan aplikasinya dilakukan melalui desain stimulus berbasis tknologi informasi dan komunikasi untuk menganalisis proses pengolahan informasi oleh bagian spesifik otak kiri dan kanan individu. pembuktian ke…
Sesuai dengan judulnya, tujuan utama buku ini adalah untuk membantu anda mengembangkan dan mengerti keterampilan-keterampilan yang dibutuhkan untuk keberhasilan kelak dalam bidang-bidang pemasaran, akunting, manajemen, pembiayaan, dan bidang-bidang administrasi bisnis dan ekonomi lainnya. teknik statistika untuk bisnis ekonomi juga memberikan dasar yang sangat baik bagi kuliah-kuliah lanjutan d…
judul asli : Reintventing goverment:how the entrepreneurial spirit is transforming the public sector