Art Original
Filsafat Ilmu & Perkembangnnya di Indonesia Suatu Pengantar
Filsafat ilmu sebagai cabang filsafat yang merefleksikan radikal dan integral mengenai hakikat ilmu pengetahuan itu sendiri merupakan penerusan dalam pengembangan filsafat pengetahuan (epistemologi), sebab pengetahuan ilmiah tidak lain adalah level tertinggi dalam perangkat pengetahuan manusia dalam arti umum sebagaimana diterapkan dalam kehidupan sehari - hari.rnBuku ini akan menambah wawasan bagi para pembaca untuk mengenal lebih jauh tentang filsafat ilmu dan bagian - bagiannya.
Tidak tersedia versi lain